Jumat, 02 Januari 2009

Pemberdayaan dan pelatihan masyarakat Indonesia dalam membentuk UMKM dan membentuk Koperasi agar terciptanya industrialisasi dalam UMKM dan pemberant

Alhamdulillah , saya masih di beri kesempatan untuk menulis sebuah bukti nyata di mana sector usaha Ekonomi yaitu unit UMKM yang dimana dalam sector tersebut sangat bermanfaat dalam pengembangan individu juga rumah tangga , sedangkan koperasi sangat penting di karenan dari kopersi itulah kebutuhan akan barang atau konsumsi yang di inginkan dengan harga tidak melebihi harga di pasaran umumnya . Karena system kopersi mempunyai konsep untuk memperbaiki atau pemenuhan kesejahteraan anggotanya dalam pemenuhan suatu kebutuhan , mengapa saya memilih sector pertanian dan koperasi . Jawabannya yaitu dalam suatu permasalahan pasti I butuhkannya suatu kebersamaan yang dimana kebersamaan tersebut di landasi adanya suatu konsep maupun tindakan serta aturan yang di sepakati dalam Koperasi , Sedangkan dalam sector UMKM para individu berperan aktif dan untuk mempercepat kondisi akan kebutuhan biaya hidup yang terus meningkat maka sebab itu dalam mengembangkan usaha dalam skala kecil menengah masing – masing individu mendapatkan suatu kesempatan yang dimana kesempatan tersebut sangat berguana menunjang seorang individu menabung penghasilannya .

Dalam persamaannya koperasi dan UMKM yaitu sama mengembangkan suatu kebutuhan untuk menuju kepuasan yang dimana kepuasan seseorang tidak bisa di nilai dalam waktu ataupun perputaran zaman , karena kemajuan kan industialisasi tidak mungkin bisa di pungkiri karena dalam suatu teori Ekonomi Berkembangnya suatu Negara merupakan adanaya industrialisasi dalam pembangunan roda perekonomian dalam suatu Bangsa tersebut . Dengan ini aku maksud yaitu pelatihan dan pembaerdayaan dalam sector unit usaha kecil menengah ( UMKM ) diterapkan langsung kepada para individu yang dimana individu tersebut akan mendapatkan suatu proses yang bisa membawa dia mengemabngkan industri kecil yang barang nya bisa di konsumsi dalam di domestic maupun luar negri .

Industri merupakan kata kunci dalam paradigma pembangunannegara – negara modern di dunia , kemampuan sitem industri menghasilkan produk Yang berlebih dengan mutu sesuai standar dan diakui paling tepat untuk menghidupi penduduk yang terus membengkak jumlahnya . sekarang ini , seakan tidak ada pilihan lain untuk mengatasi permasalahan ‘ kemanusian “ selain industirlisasi dalam unit usaha mikro kecil menengah , agar masalah pengangguran teratasi serta jangka panjangnya itu mengatasi kemiskinan yang ada di indonesia negara saya yang tercinta .

Saya sebagai penerus bangsa harus selalu menganalisa keadaan yang ada di sekitar lingkungan kita bersama , namun hanya saja indusrialisasi tidak serta merta langsung diterima oleh masyarakat luas . padahal seandainya ada industrialisasi akan adanya bersifat massal yaitu di mulainya output sumber daya manusia yang akan di serap oleh adanya industrialisasi ,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar